Diskusi Olahraga dan Basket Bersama Erick Thohir
Erick Thohir, Menteri Negara BUMN dan Azrul Ananda, CEO dan Founder DBL Indonesia berdiskusi tentang dunia olahraga. Khususnya basket.
Pada kesempatan tersebut, Erick Thohir juga menerima sepatu basket edisi terakhir dari AZA 6, AZA 6.9.